Penta Kill adalah membubuh 5 juara musuh dalam satu pertempuran, dan dapat pula didefinisikan itu hanya dua pertempuran dengan triple kill dan double kil. Di dalam pertempuran tersebut ada batas waktu dalam membunuh, tentu ada alasan tertentu untuk itu. Dapat diartikan juga satu pertempuran dan membunuh 5 juara tanpa pengejaran.
Istilah seperti penta kill bukan hanya terkenal dalam mobile legend, disemua game moba termasuk Dota 2. Bagi sebagian orang penta kill hanyalah mimpi, namun tidak bagi mereka yang mempunyai hero terkuat dalam timnya. Guide Miya salah satu hero yang mampu melakukan penta kill, meskipun begitu tidak mudah juga untuk meraihnya. Kemampuan hero ini sangat cekatan yang mampu membunuh musuh dengan sekaligus.
Namun, kelamahan hero miya ini masih bergantung terhadap item, untuk awal pertempuran Hero miya ini cukup lemah menurut pandangan saya. Kemampuan dia sepertinya memang dirancang untuk hero carry pada akhir pertempuran.
Item pendukung dalam Hero miya supaya bisa penta kill, kamu harus mempunyai item-item di bawah ini.
- Blade Of Destruction
- Tooth Of Greed
- Swift Boots
- Thor's Sting
- etc
Masih banyak lagi item pendukung untuk memaksimalkannya, beberapa item ialah yang ada di atas. Kenapa saya merecomendasikan Hero Miya?. Mungkin hero ini lemah di awal namun kemampuan dia melibas musuh dengan sekaligus itulah yang menjadi point utamanya. Seperti yang saya jelaskan tadi agar bisa penta kill harus mengalahkan musuh dalam waktu yang terbatas, dan hanya hero inilah yang mampu melakukan itu.
Kembali lagi ke Penta Kill, kenapa banyak yang gagal penta kill, padahal telah membunuh 5 musuh dalam satu pertempuran. Catatan dari kami, waktu 10 detik untuk mengalahkan musuh secara berturut-turut. Tanpa ada proses pengejaran dan harus langsung dikalahkan, itulah skema agar dapat penta kill.
kalau kamu ingin bermain game moba lainnya tentu akan menemukan istilah-istilah yang sama seperti ini, mulai dari double kill, triple kill dan penta kill. Seperti yang saya jelaskan di awal, saya juga menyebutkan double kill dan tripel kill. Namun mengenai hal itu saya akan menjelaskannya pada artikel mendatang.
Saya pernah dengar dari beberapa teman, penta kill cukup sulit diraih, sebab melakukan hal itu memerlukan item dan hero yang pass. Jika kamu berhasilpun mengalahkan 5 juara musuh namun dalam pertempuran itu kamu melakukan pengejaran saat membunuh musuh, ini bukan penta kill.
Singkatnya, kemampuan dan strategi dalam pertempuran sangat diperlukan untuk bisa penta kill, namun jangan melupakan item-iten pendukung untuk meningkatkan hero kamu.
Saya rasa kamu sudah mengerti sedikitnya istilah dari apa itu penta kill, banyak cara orang mendefinisikannya namun secara garis besar sama. Jika kamu masih kurang paham mengenai ini, kamu bisa langsung menanyakannya di komentar yang telah kami sediakan. Dan terima kasih telah membaca artikel tentang Penta Kill.
trus apa bedanya maniac dengan pentakill?
ReplyDeleteManiac itu istilah baru yg di gunakan dalam mobile legend untuk quadra kill, sedangkan penta kill di rubah menjadi savage
Deletepenta kill dirubah jadi savage yah ? wah berarti syng banger gak save gmbar savage kmrin , bagusan legendary atau savage gan
DeleteSaya pernah sekali SAVAGE (kill 5 musuh dalam 10 detik) menggunakan hero Bane di Mobile Legends medan Brawl.
ReplyDeleteHohhjoo savage ane udh 6 bkn brawl aja, tapi fi ranked zilong paling gampang savage
DeleteMinta build itemnyabgan zilong
Deletebisa di cek di artikel lainnya, saya sepertinya sudah membahasnya gan, trima kasih
Deleteane di ranked pakai lolita langsung savage
ReplyDeleteMudah savage pake argus
ReplyDeleteYa, sangat sulit, tapi yg paling penting adlah strategi, aku udah beberapa x dpt penta kill dgn hiro biasa saja.
ReplyDelete